Bolehkah Tidur Setelah Sholat Subuh?

Ibnul Qayyim rahimahullah mengatakan,
وَمِنَ المكْرُوْهِ عِنْدَهُمْ : النَّوْمُ بَيْنَ صَلاَةِ الصُّبْحِ وَطُلُوْعِ الشَّمْسِ فَإِنَّهُ وَقْتٌ غَنِيْمَةٌ

“Di antara hal yang makruh menurut para ulama adalah tidur setelah shalat Shubuh hingga matahari terbit karena waktu tersebut adalah waktu memanen ghonimah (waktu meraih kebaikan yang banyak.” (Madarijus Salikin, 1: 369)

Mari kita bersemangat mulai dari pagi hari untuk memperbanyak amal shalih.

#kajianislam #kajiansunnah #muslimahcerdas #muslimahindonesia #sekolahsunnah #sekolahfavorit #mahadsunnah #boardingschoolbogor #smpbogor #smabogor #mahadsunnah #sekolahkhususperempuan #mahadputeri #pesantrenakhwat

Facebook
Twitter
WhatsApp