EKSKUL MEMANAH

🎯 EKSKUL MEMANAH 🎯 Setiap hari senin mulai pukul 16.00 thalibat kelas 7 dan 8 SMP NIBS melaksanakan ekskul memanah. Pelaksanaan ekskul ini dilaksanakan di lapangan Khadijah dengan didampingi oleh coach berpengalaman. Memanah akan melatih kesabaran pada thalibah dan menumbuhkan rasa percaya diri bagi thalibat. Selain itu tentu saja kegiatan panahan ini bermanfaat juga untuk […]

Praktikum Mata Pelajar Biologi – Percobaan Fotosintesis Ingenhousz

Pada hari Kamis 16 Oktober 2024 kelas 12 SMA NIBS melakukan praktikum mata pelajar biologi, dengan pembahasan percobaan fotosintesis Ingenhousz. Metode Ingenhousz adalah percobaan yang dilakukan untuk membuktikan bahwa proses fotosintesis pada tumbuhan menghasilkan oksigen. Percobaan ini dilakukan oleh Jan Ingenhousz, seorang dokter berkebangsaan Inggris pada tahun 1799. Tujuan dari praktikum ini, agar thalibah mengetahui […]

Isolasi DNA Buah

Pada hari ini Jum’at 18 Oktober 2024 Kelas 9 SMP NIBS melakukan praktikum mata pelajaran IPA dengan pembahasan isolasi DNA buah. Buah yang digunakan kali ini buah mangga, pepaya, pisang dan alpukat. Selain itu digunakan bahan lainnya seperti deterjen organik, garam dan etanol sebagai bahan campuran. Tiap kelompok diberikan kesempatan untuk melakukan percobaan menggunakan bahan […]

Praktikum Kimia – Perubahan Wujud Zat

Pada hari Selasa 15 Oktober 2024, kelas 7 SMP NIBS melakukan praktikum tentang perubahan wujud zat di Lab Kimia, yaitu dengan membuat es loli aneka rasa. Thalibah mempelajari perubahan wujud zat dari susu cair menjadi es loli yang beku dengan menggunakan metode konvensional (alat sederhana). Semoga thalibah dapat menjadi lebih paham dan mudah mengerti serta […]

Sertijab OSIS SMP NIBS

Senin, 14 Oktober 2024, di Lapangan Shofiyah SMP NURAIDA IBS digelar acara serah terima jabatan OSIS masa bakti 2024-2025 dengan penuh khidmat. Kegiatan ini merupakan transisi kepemimpinan yang resmi. Dilanjutkan dengan pembacaan komitmen yang dipimpin oleh Pembina apel, dalam hal ini yakni Ustadzah Desi Metri Kusumaningtyas, M.Pd. selaku Kepala Sekolah SMP NURAIDA IBS yang diikuti […]

KOLAM RENANG INDOOR

Fasilitas unggulan Ma’had Nuraida ini dapat dimanfaatkan oleh seluruh thalibat dan guru-guru akhwat. Kolam renang berukuran 8×20 meter Kedalaman : paling dangkal 1 meter, terdalam 1.7 meter Di bagian atas terdapat ruang serbaguna berukuran 22 x 24 meter persegi Juga tersedia 1 buah toilet dan 3 kamar bilas. Bagi thalibat yang tidak dapat berenang dapat […]

Festival Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5)

Festival Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila dengan tema Proyek Rekayasa dan Teknologi serta Kearifan Lokal peserta didik kelas VII dan VIII pada hari Sabtu, 12 Oktober 2024, alhamdulillah berjalan meriah. Dihadiri oleh undangan dari Dinas Pendidikan Kota Bogor, Kepala Puskesmas Bogor Utara, juga dari beberapa sekolah seperti SDN Cimahpar 01 & 02, dan SMP Ananda […]

Anakku, Pelajarilah AL Qur’an

Berkata Abdullah bin Isa -rahimahullah-, لَا تَزَالُ هَذِهِ الْأُمَّةُ بِخَيْرِ مَا تَعَلَّمَ وِلْدَانُهَا الْقُرْآنَ “Senantiasa umat ini berada dalam kebaikan, selama anak-anak mereka belajar Al-Qur’an.” (An-Nafaqah ‘alal Tyaal, Ibnu Abid Dun-ya no. 309)

Jangan Malu Membaca Al Qur’an di Tempat Umum

Jangan Malu Membaca Al Qur’an di Tempat Umum ذٰلِكَ وَمَنْ يُّعَظِّمْ شَعَاۤىِٕرَ اللّٰهِ فَاِنَّهَا مِنْ تَقْوَى الْقُلُوْبِ “Demikianlah (perintah Allah). Siapa yang mengagungkan syiar-syiar Allah sesungguhnya hal itu termasuk dalam ketakwaan hati”. (QS. Al Hajj:32) ====================================== Nuraida Islamic Boarding School Membina Generasi Rabbani Berprestasi Menuju Ridha Ilahi ======================================

Latihan Dasar Kepemimpinan Thalibaat (LDKT) – SMA Nuraida

Latihan Dasar Kepemimpinan Thalibaat (LDKT) dengan tema “Menjadi Muslimah Tangguh : Berdaya Saing, Berintegritas, dan Membawa Manfaat”, sarana untuk mengembangkan keterampilan thaalibat SMA NIBS menjadi Muslimah yang Tangguh. LDKT diisi dengan kegiatan seru dan permainan yang mengasah leadership, team building dan kompetensi diri para thalibaat. Alhamdulillah kegiatan LDKT SMA NIBS kelas 10 dan 11 telah […]