Jemur kasur secara teratur dapat membantu mengurangi kelembapan di dalam kamar tidur, yang dapat mencegah pertumbuhan bakteri dan jamur serta menjaga kualitas udara di kamar tidur.
Kasur yang bersih, kering, dan bebas dari alergen dapat membantu meningkatkan kualitas tidur, karena kita tidak akan terganggu oleh bau tidak sedap atau alergi yang mungkin timbul dari kasur yang kotor.
Jemur kasur diMahad NIBS insya Allah dilakukan secar rutin ya Ummu dan Abu.